

Portal Fakultas Ilmu Sosial, Politik, dan Ilmu Hukum
Situs resmi FISIPKUM Universitas Serang Raya untuk rilis informasi, media konten, dan pengumuman

Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Serang Raya 2025/2026
FISIPKUM saat ini menerima mahasiswa baru Tahun Akademik 2025/2026. Ayo tunggu apalagi, daftar sekarang dan bergabung dengan 3.769 mahasiswa UNSERA!
Berita & Informasi Terbaru
Jadwal Kegiatan & Tanggal Penting
11
Feb
2025Wisuda Ke 17 Gelombang 2 Universitas Serang Raya
Merupakan sebuah momen istimewa yang penuh kebanggaan, yaitu Wisuda ke-17 Gelombang 2 Universitas Serang Raya. Acara ini bukan sekadar seremoni, tetapi juga penanda keberhasilan para lulusan yang telah menuntaskan perjuangannya di bangku pendidikan. Di tengah…
- 07:0015:00
23
Des
2024Dies Natalis ke-16 Universitas Serang Raya
Dengan semangat kebersamaan untuk merayakan Dies Natalis ke-16 Universitas Serang Raya, sebuah tonggak penting dalam perjalanan institusi ini. Selama 16 tahun, Universitas Serang Raya telah menjadi mercusuar ilmu pengetahuan, mencetak generasi unggul, dan berkontribusi bagi…
- 07:0015:00



